Recycle More, Waste Less Bersama Bank DBS Indonesia
Pada tanggal 26 Juni 2019 kemarin, Cleanomic menghadiri press conference Bank DBS Indonesia untuk kampanya Recycle More, Waste Less sebagai salah satu partner. Gerakan yang merupakan perpanjangan dari misi Bank DBS Indonesia, yaitu Live more, Bank less ini diharapkan dapat membawa perubahan pola hidup dimulai dari kebiasaan sehari-hari seperti mengurangi penggunaan plastik dan styrofoam hingga kebiasaan membuang makanan. Berdasarkan data yang dikeluarkan oleh KLHK, komposisi